Cara Memilih Beras yang Berkualitas




Penghasilan terbesar Indonesia adalah beras. Tentunya, untuk memenuhi kebutuhan masyarakat Indonesia yang kebutuhan pokok utama. Kalau kata orang-orang, “Nggak makan namanya kalau nggak pakai nasi.” Di Indonesia sangat mudah menemukan nasi dan mentahannya, yakni beras. Di toko-toko kelontong, bahkan di Internet pun jualan beras. Tapi, kita tak banyak tahu bagaimana memilih beras yang berkualitas, sebab di luar sana banyak penjual beras yang bermain curang dengan mencampur beras bagus dengan beras berkualitas rendah.


Untuk itu, di bawah ini saya akan membagikan bagaimana cara memilih beras yang berkualitas, sesuai dengan kebutuhan ketika membelinya di toko kelontong. Untuk membeli di supermarket dan internet, kurang bisa memakai cara ini ya, sebab mereka sudah dalam bentuk kemasan. 


Cara Memilih Beras yang Berkualitas Tinggi